6 Mitos Gula yang Beredar Luas dalam Masyarakat, Sebabkan Ketagihan hingga Buat Anak Hiperaktif

- 27 Januari 2021, 14:16 WIB
Ilustrasi gula pasir
Ilustrasi gula pasir /Myriams-Fotos/pixabay

Baca Juga: Bikin Ngiler! Simak 3 Resep Nasi Goreng Ala Asia yang Bisa Kamu Coba di Rumah

Sedangkan Cancer Research UK menyatakan, "Tidak ada bukti bahwa mengikuti diet bebas gula menurunkan risiko terkena kanker, atau meningkatkan peluang untuk bertahan hidup jika Anda didiagnosis."

Seperti diabetes, ada sebuah plot twist menyatakan bahwa asupan gula meningkat memiliki hubungan dengan berat badan, sementara kelebihan berat badan dan obesitas yang terkait dengan peningkatan risiko kanker.

Jadi, meskipun gula tidak secara langsung menyebabkan kanker dan tidak membantunya berkembang, jika seseorang mengonsumsi gula dalam jumlah tinggi dan mengembangkan obesitas, maka risikonya meningkat.***

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah