Waspada, Ini 8 Tanda Gula Darah dalam Tubuh Sedang Tinggi, Salah Satunya Terasa Gatal

- 31 Desember 2020, 12:15 WIB
7 Hal Ini Buat Kadar Gula Darah Melonjak Drastis Khususnya Penderita Diabetes:*
7 Hal Ini Buat Kadar Gula Darah Melonjak Drastis Khususnya Penderita Diabetes:* /PEXELS/Buenosia Carol/

PR SUMEDANG – Makanan yang dikonsumsi sangat memberi andil terhadap kesehatan tubuh, salah satunya kadar gula darah.

Tak hanya penderita diabetes, setiap orang harus waspada terhadap lonjakan kadar gula darah akibat asupan makanan yang tak tepat.

Faktor lainnya yang menyebabkan tingginya gula darah yaitu kurang olahraga, kurang tidur, dan stress.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Hari Ini 31 Desember 2020, RCTI, Indosiar, ANTV, dan TRANS 7, IKATAN CINTA?  

Akibat bahaya lonjakan kadar gula darah yang begitu mengerikan, maka kita harus mengetahui tanda-tandanya agar segera dapat mengendalikan.

Sebagaimana dilansir PikiranRakyat-Sumedang.com dari Boldsky, berikut delapan tanda peringatan gula darah tinggi dalam tubuh. Yuk cek.

  1. Sering Haus

Saat kadar gula darah dalam tubuh sedang tinggi, ginjal akan bekerja ekstra untuk menyaring gula berlebih.

Baca Juga: Tanggapi Kasus Video Syur Gisel, Cucu Presiden RI ke-3: Sebagian Besar Kita Lakuin Hal yang Sama

Gula kemudian dikeluarkan dalam bentuk urin, bersama dengan cairan lain dari tubuh. Hal ini menyebabkan seseorang merasa dehidrasi dan haus.

  1. Sering Buang Air Kecil

Kadar gula berlebih dari tubuh dikeluarkan dalam bentuk urin, sehingga seseorang akan merasa dehidrasi dan haus.

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x