Ini Dia 7 Penyebab dan Cara Mengatasi Sakit Kepala Ketika Bangun Tidur

- 8 April 2021, 07:00 WIB
Ilustrasi sakit kepala saat bangun tidur di pagi hari.
Ilustrasi sakit kepala saat bangun tidur di pagi hari. /pexels/Andrea Piacquadio/

Sleep apnea justru menganggu kemampuan kamu untuk masuk ke tahap tidur yang lebih nyenyak.

Jika kamu sering mendengkur ketika tidur di malam hari, sebaiknya periksakan ke dokter untuk mengetahui kondisi tubuhmu lebih dalam.

4. Tidur dengan Posisi Salah

Posisi tidur yang telentang dapat membuat kamu mendengkur dan menganggu kualitas tidur sehingga pada pagi harinya akan merasa sakit kepala.

Baca Juga: Sudah Vakum 7 Bulan, TXT Dikonfirmasi Segera Comeback Mei 2021 Mendatang

Sebaiknya ketika tidur, kamu berguling ke samping kanan agar lebih nyenyak.

5. Menggeretakkan Gigi (Bruxism)

Biasanya menggeretakkan gigi tidak dilakukan secara sadar tetapi kondisi tekanan dan ketegangan yang berulang dari geretakkan gigi tersebut bisa menyebabkan kamu sakit kepala ketika bangun tidur.

Menurut American Dental Association menemukan fakta bahwa menggeretakkan gigi bisa disebabkan karena minum alkohol, konsumsi kafein, dan merokok.

Baca Juga: Uji Coba Sekolah Tatap Muka Segera Dimulai, Siswa Diseleksi dan Dilarang Naik Kendaraan Umum

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: PR Majalengka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x