Mahasiswa KKN UNPAD Menghasilkan Majalah Digital Promosi Pariwisata Desa Lebakmuncang

- 2 Februari 2024, 18:39 WIB
Tiga majalah yang dibuat mahasiswa KKN Unpad untuk promosikan wisata di Desa Lebakmuncang, Ciwidey, Kabupaten Bandung.
Tiga majalah yang dibuat mahasiswa KKN Unpad untuk promosikan wisata di Desa Lebakmuncang, Ciwidey, Kabupaten Bandung. /FOTO: unpad.ac.id

Tim KKN juga berencana untuk mengadakan kompetisi video yang terbuka untuk masyarakat umum, khususnya masyarakat Ciwidey. Kompetisi ini diadakan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan potensi pariwisata di sekitar mereka. Informasi lebih lanjut mengenai kompetisi dapat diakses melalui akun Instagram @mengguncanglebakmuncang milik KKN 074 Universitas Padjadjaran.***

Halaman:

Editor: Helmi Surya

Sumber: unpad.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah