Ibu Menyusui Ingin Berpuasa? Makanan Ini Dapat Menjaga Kualitas ASI Tetap Terjaga Selama Berpuasa

- 12 April 2022, 14:08 WIB
Ibu Menyusui Perlu Memakan Kacang Almond Untuk Memperlancar Produksi ASI selama berpuasa
Ibu Menyusui Perlu Memakan Kacang Almond Untuk Memperlancar Produksi ASI selama berpuasa /Pixabay/

Lantas, makanan apa saja yang direkomendasikan  untuk ibu menyusui saat puasa?

Untuk mencukupi kebutuhan nutrisi ibu menyusui saat berpuasa sehingga jumlah dan kualitas ASI tetap terjaga, beberapa makanan booster ASI berikut ini bisa dijadikan pilihan yang ideal:

1. Brokoli

Sayuran ini mengandung senyawa tanaman yang disebut fitoestrogen yang diketahui dapat memperlancar produksi ASI.

Baca Juga: Ketua BP2MI Benny Rhamdani: Pekerjaan Pekerja Migran Tidak Lagi Bercitra Rendahan

Selain itu, brokoli juga kaya akan kalium, fosfor, zat besi, vitamin A, B, dan D, serta aneka nutrisi lainnya yang dapat meningkatkan kualitas ASI.

2. Bayam

Sama seperti brokoli, bayam termasuk makanan yang baik untuk menjaga kuantitas dan kualitas ASI. Dalam mengolah bayam sebagai menu berbuka puasa, ibu menyusui bisa menambahkan minyak zaitun untuk memperkaya nutrisinya.

3. Telur

Telur adalah pilihan makanan sehat, praktis, dan lezat yang bisa dikonsumsi ibu menyusui di waktu berbuka puasa atau pun sahur.

Halaman:

Editor: Ecep Sukirman

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah