Memasuki Gelombang 13, Berikut 5 Manfaat Kartu Prakerja

- 2 Maret 2021, 19:00 WIB
Program Kartu Prakerja gelombang 13 segera dibuka pekan ini
Program Kartu Prakerja gelombang 13 segera dibuka pekan ini /Tim Purwakarta/KartuPrakerja/@Facebook

PR SUMEDANG – Bagi yang tidak lolos Kartu Prakerja Gelombang 12 bisa mendaftar kembali di gelombang 13 nanti.

Gelombang 12  Kartu Prakerja sudah ditargetkan untuk 600 ribu penerima, bagi yang tidak lolos masih berkesempatan lolos di Kartu Prakerja gelombang 13.

Pendataran Gelombang 12  Kartu Prakerja sendiri telah selesai dilakukan, kini penerima tinggal menunggu pengumuman penerima yang kabarnya akan diumumkan awal Maret 2021, sehingga kini bersiap muncul gelombang 13.

Dilansir dari situs resmi Prakerja bila program tersebut merupakan pengembangan kompetensi kerja dan kewirausahaan yang diperuntukan bagi para pencari kerja, ataupun orang-orang yang terkena PHK.

Baca Juga: Sinopsis Film I.T di Trans TV Malam Ini , Mengungkap Teror Badut Pennywise

Lebih lanjut, program ini didesain sebagai sebuah produk dan dikemas sedemikian rupa agar memberikan nilai bagi pengguna sekaligus memberikan nilai bagi sektor swasta.

Melalui program Kartu Pekerja diharapkan dapat mengurangi kesusahan ekonomi yang melanda masyarakat Indonesia akibat pandemi Covid-19.

Selain tersebut terdapat lima manfaat program Kartu Pra Kerja yang harus diketahui, diantaranya:

1. Membantu meringankan biaya pelatihan yang ditanggung pekerja dan perusahaan.

2. Mengurangi biaya untuk mencari informasi mengenai pelatihan.

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x