Juliari Batubara Paling Heboh, Simak 8 OTT KPK Sepanjang Tahun 2020

- 11 Desember 2020, 22:20 WIB
Menteri Sosial Juliari Peter Batubara.
Menteri Sosial Juliari Peter Batubara. /Twitter.com/@juliaribatubara

KPK pada tanggal 3 Desember 2020 menangkap Wenny bersama 15 orang lainnya di Banggai Laut dan Luwuk, Sulawesi Tengah.

8. OTT Pejabat Kemensos

Yang cukup menghebohkan, karena terkait dana bansos korban terdampak Covid-19, KPK mencokok jajaran Kemensos.

Baca Juga: Tayang Malam Ini di Trans TV, Simak Sinopsis Film Mission Impossible: Rogue Nation

KPK pun selanjutnya menetapkan Mensos Juliari Batubara bersama empat orang lainnya sebagai tersangka kasus tersebut, yaitu PPK di Kemensos Matheus Joko Santoso (MJS) dan Adi Wahyono (AW) serta dari pihak swasta Ardian I M (AIM) dan Harry Sidabuke (HS).

KPK menduga Mensos menerima suap senilai Rp17 miliar dari fee pengadaan bantuan sosial sembako untuk masyarakat terdampak COVID-19 di Jabodetabek.***

Halaman:

Editor: Linda Rahmadanti

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah