Keajaiban Seuntai Doa Disebut Aa Gym Sebagai Saripatinya Ibadah

- 16 November 2020, 20:13 WIB
Ilustrasi berdoa.
Ilustrasi berdoa. /PIXABAY


PR SUMEDANG – Berdoa adalah aktivitas yang selalu dilakukan oleh semua umat beragama yang meyakini adanya Tuhan, Allah Subhanahu wa Ta’ala.

Dengan berdoa, seorang hamba akan merasakan ketenangan jiwa dan hati karena telah mengungkapkan isi hati dan pikirannya.

Selain itu, berdoa dapat membuat seseorang merasa tenang karena ia senantiasa berserah diri kepada Tuhan Sang Pencipta.

Baca Juga: Perdana! Girlgroup aespa Debut dengan Sentuhan Teknologi AR

Namun, mungkin sebagian dari anda pernah memiliki pertanyaan, ‘untuk apa sebenarnya kita berdoa?’

Dilansir Pikiran Rakyat Sumedang dari laman Instagram KH. Abdullah Gymnastiar @aagym, ia mengungkapkan apa itu doa dan untuk apa kita berdoa? Berikut penjelasannya.

“Doa itu bukhul ibadah atau saripatinya ibadah,” tutur Aa Gym pada video yang diunggah pada laman Instagramnya, dilihat Pikiran Rakyat Sumedang pada Senin, 16 November 2020.

Aa Gym mengatakan, bahwa ketika kita berdoa, bukan berarti kita sedang memberitahu Allah tentang keadaan kita.

Baca Juga: Daftar Pemenang People's Choice Awards 2020, dari BTS hingga Bad Boys for Life

Ia menjelaskan, Allah sudah mengetahui kondisi kita. Bahkan, lebih tahu daripada diri kita sendiri.

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x