Aa Gym Ajak Amalkan Dzikir Ini Agar Dijauhkan dari Marabahaya dan Malapetaka, Simak yuk

- 29 November 2020, 07:48 WIB
Aa Gym Ajak Amalkan Dzikir Ini Agar Dijauhkan dari Marabahaya dan Malapetaka, Simak yuk.
Aa Gym Ajak Amalkan Dzikir Ini Agar Dijauhkan dari Marabahaya dan Malapetaka, Simak yuk. /Pixabay/mohamed hassan

“Dengan nama Allah yang bila disebut, segala sesuatu di bumi dan langit tidak akan berbahaya,” arti dari dzikir pada kutipan pertama.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Abdullah Gymnastiar (@aagym)

 

“Dialah Yang Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui,” sambungnya.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Sumedang Minggu 29 November 2020, Berpotensi Hujan Ringan hingga Sedang

Sebagaimana kita ketahui bahwa amal tanpa ilmu syar’i tidak akan berarti dan tidak diterima oleh Illahi Rabbi.

Oleh karena itu, Aa Gym menjelaskan bahwa dzikir tersebut ada dasarnya yakni Hadits Riwayat Abu Daud dan Tirmidzi.

“Dari ‘Utsman bin ‘Affan radhiyallahu ‘anhu ia berkata, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,” tulis Aa Gym pada postingannya.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Hari Ini Minggu 29 November 2020, Aries Jangan Biarkan Orang Lain Mempermainkanmu

“Tidaklah seorang hamba mengucapkan setiap pagi dari setiap harinya dan setiap petang dari setiap malamnya kalimat: Bismillahilladzi, la yadhurru ma’asmihi syai-un fil ardhi wa laa fis samaa-i wa huwas samii’ul ‘aliim,” penggalan dari hadits tersebut.

Halaman:

Editor: Linda Rahmadanti

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah