Ingin Karier Cemerlang? Yuk Kuasai 5 Soft Skill Ini

- 24 November 2020, 19:41 WIB
Ilustrasi kerja.
Ilustrasi kerja. /Pexels/Proxy Click Visitor

PR SUMEDANG - Dilansir Pikiran Rakyat Sumedang dari Times of India, jika kamu tidak pandai dalam soft skill, kamu mungkin akan kehilangan pekerjaan lebih cepat dari yang dikira.

Berikut ini soft skill yang kamu butuhkan untuk mencapai kesuksesan, simak yuk.

1. Antusiasme

Baca Juga: Jaga Kondusifitas Pilkada 2020 di Jawa Barat, Ridwan Kamil Gandeng 8000 Personel Gabungan TNI-Polri

Jangan selalu mengeluh pada hal-hal kecil. Kamu yang memiliki sikap positif terhadap pekerjaan maupun kehidupan membuat orang-orang ingin berada disekitarmu.

Kamu tidak akan sukses jika tidak berhenti mengeluh.

2. Jaringan

Baca Juga: 50 Kasus Positif Covid-19 di Petamburan dan 30 Kasus di Tebet, Buntut dari Acara Habib Rizieq Shihab

Jaringan yang luas atau hubungan sosial yang luas akan membuatmu mengenal banyak orang.

Kamu perlu untuk membangun jaringan dengan orang-orang, yang akan membuatmu lebih baik.

3. Memberi dan Menerima Feedback

Baca Juga: KBM Tatap Muka Diperbolehkan Januari 2021, Ini Syarat dari Bupati Bandung

Penting bagimu mempelajari cara memberi dan menerima feedback atau umpan balik, yang mendorong kamu dan orang disekitarmu tumbuh lebih positif.

4. Komunikasi

Mengetahui cara menyampaikan ide secara efektif merupakan soft skill yang penting. Jika orang lain tidak paham keinginan dan kebutuhan mu, ini akan menjadi masalah.

Baca Juga: NCT U 90's Love Langsung Trending usai Rilis, Ini Lirik Versi Bahasa Indonesia

Kamu bisa belajar berkomunikasi lebih banyak dengan orang-orang di sekitarmu.

5. Berpikiran Terbuka

Dengan membuka pikiran pada ide-ide baru akan ada inovasi dan kebebasan berbicara.

Kamu memang tidak harus setuju dengan setiap ide, orang lain mungkin ingin berada dengan orang yang setidaknya mendengarkan perspektif yang berbeda.***

Editor: Linda Rahmadanti

Sumber: Times of India


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x