Syekh Ali Jaber Bahas Ciri-ciri Orang Mau Meninggal Dunia Dalam Kajian Islam

- 14 Maret 2022, 14:30 WIB
Syekh Ali Jaber dalam ceramahnya menjelaskan ciri-ciri orang mau meninggal dunia dalam kajian secara Islam. Namun ditegaskan, bahwa segala bentuk kematian semata-mata merupakan urusan Allah SWT.
Syekh Ali Jaber dalam ceramahnya menjelaskan ciri-ciri orang mau meninggal dunia dalam kajian secara Islam. Namun ditegaskan, bahwa segala bentuk kematian semata-mata merupakan urusan Allah SWT. /YouTube PERINDU SURGA


SUMEDANGKLIK - Konon katanya, terdapat pertanda berupa ciri-ciri orang mau meninggal dunia walaupun pada dasarnya segala urusan kematian merupakan rahasia Allah SWT.

Pertanda atau ciri ciri-ciri orang mau meninggal dunia biasanya ditunjukan dengan penyakit yang diderita seseorang yang tak dapat ditolong ataupun tanpa adanya penyakit tertentu.

Setiap yang hidup pasti akan dicabut nyawanya oleh Allah SWT. Banyak tafsir maupun pandangan medis membahas mengenai ciri-ciri orang yang mau meninggal.

Baca Juga: NATO Akan Mengawal Pengiriman Senjata Barat ke Ukraina Guna Menghadapi Operasi Militer Rusia

Syekh Ali Jaber, dalam ceramahnya yang diunggah di YouTube, HAJAT TV IND, pada 30 Mei 2020 , dengan judul "KEHIDUPAN SETELAH KEMATIAN - SYEKH ALI JABER" membahas ciri-ciri orang mau meninggal.

Dilansir dari Desk Jabar, Senin 14 Maret 2022, Syekh Ali Jaber menjelaskan perkara ciri-ciri orang mau meninggal dalam kajian Islam.

Syekh Ali Jaber mengatakan, tak ada seorang pun yang dapat memastikan dan membuktikan ciri-ciri orang mau meninggal dunia dengan tepat.

Baca Juga: Khasiat Daun Kelor Yang Wajib Kamu Tahu, Bukan Hanya Penangkal Ganguan Gaib

"Gak ada tanda melalui mimpi, tidak ada tanda dalam tubuh kita atau akan terjadi mati di waktu Ashar atau di waktu yang lain. Tidak ada tanda sama sekali", tegasnya.

Syekh Ali Jaber menuturkan, kalaupun ada ciri-cirinya yang boleh disebut adalah tanda-tanda fisik yang renta pada orang tua.

Halaman:

Editor: Panji Eko Laksmanto

Sumber: Desk Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x