Jika Warna Aura Anda Ungu, Anda Bisa Jadi Paranormal: Simak Cara Melihat Aura dan 10 Arti Warnanya

- 27 Maret 2022, 20:53 WIB
Cara mengetahui warna aura dan memahami artinya.
Cara mengetahui warna aura dan memahami artinya. /Tangkap layar YouTube.com/Rifky Setyabekti

SUMEDANGKLIK - Simak penjelasan mengenai 10 warna aura lengkap dengan artinya yang tersaji dalam artikel ini.

Istilah aura sendiri sudah diketahui banyak orang. Namun, ternyata banyak yang tidak mengetahui secara dalam mengenai warna aura.

Konselor psikis dan intuisi, Rachelle Terry mengatakan jika aura adalah medan energi tak terlihat yang mengelilingi tubuh seseorang.

Aura dipengaruhi oleh suasasi hati dan keadaan emosional diri sendiri. Terkadang, juga dipengaruhi oleh orang lain.

Baca Juga: TIPS Feng Shui: 6 Benda Ini Jangan Ada di Dalam Kamar Tidur, Nomor 5 Bisa Sebabkan Perselingkuhan

Warna-warna aura yang berbeda setiap orangnya sering dikaitkan dengan kualitas dan emosi yang berbeda.

Aura seseorang sendiri biasanya merupakan kombinasi beberapa warna dengan satu warna yang paling dominan dibanding yang lain.

Menurut Terry, untuk mengetahui warna aura diri sendiri, seseorang bisa mengikuti tes warna aura, atau mencoba mengenalinya sendiri dengan cara menatap lembut ke salah satu titik di tubuh.

"Atau bisa menggosokkan kedua telapak tangan, kemudian setelah itu perlahan dilepaskan. Saat itu coba lihat warna apa yang muncul," kata Terry melansir dari Mind Body Green, Minggu 27 Maret 2022.

Halaman:

Editor: R Wisnu Saputra

Sumber: Mind Body Green


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah