Tiga Jenis Makanan yang Direkomendasikan dr Zaidul Akbar Saat Santap Sahur, Berikut Penjelasannya

- 2 April 2022, 07:00 WIB
Tiga Jenis Makanan Yang Direkomendasikan dr Zaidul Akbar Saat Santap Sahur.
Tiga Jenis Makanan Yang Direkomendasikan dr Zaidul Akbar Saat Santap Sahur. /tangkapan layar youtube.com/dr. Zaidul Akbar Official

Zaidul Akbar bertutur, dalam surat An Nahl disebutkan, lebah itu adalah makhluk yang mendapat wahyu.

"Dia ambil seluruh saripati pohon tadi, dikumpulkan dalam satu tempat sarang, diaduk-aduk sama dia, dikipas - kipas sama dia dan dipanasin sama dia maka jadilah satu produk Yang disitulah saripatinya namanya madu, Subhanallah," ujarnya.

Lalu, bagai mana caranya?, Caranya, campurkan madu dengan air putih hangat, kemudian diminum.

Baca Juga: Tak Perlu Operasi, Begini Cara Hilangkan Tahi Lalat Secara Permanen Dengan Bahan Alami

Selain madu, kurma juga menjadi salah satu makanan sehat yang direkomendasikan dr Zaidul Akbar.

Lebih jauh Zaidul Akbar mengatakan, minyak zaitun juga sangat baik dikonsumsi saat santap sahur.

"Pilihannya yang terbaik, zaitun. Kenapa zaitun ? karena zaitun itu mengandung mufa, dan mufa itu Unsaturated fatty acid yang golongan medium paling baik, salah satu minyak terbaik adalah zaitun," ujarnya.

Baca Juga: Resep Sambal Bawang Praktis dan Nikmat Ini Bisa Anda Coba untuk Stok Makanan di Bulan Ramadhan

Semoga dengan mengkonsumsi makanan-makanan tadi, kesehatan tubuh menjadi terjaga. Jika tubuh sehat, akan berdampak terhadap pelaksanaan ibadah puasa yang optimal.***

Halaman:

Editor: R Wisnu Saputra

Sumber: YouTube Bisikan.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah