GAWAT! Ilmuwan Laos Ungkap Ada Tiga Virus Corona Baru pada Kelelawar yang Berpotensi Menular ke Manusia

- 18 Februari 2022, 15:10 WIB
Peneliti di Laos menemukan tiga virus corona baru pada kelelawar mirip dengan Covid-19.
Peneliti di Laos menemukan tiga virus corona baru pada kelelawar mirip dengan Covid-19. /PIXABAY/MOHANN/

SUMEDANGKLIK - Sebuah penelitian para ilmuwan dari tiga universitas di Laos medeteksi adanya tiga virus corona baru yang mirip dengan SARS-Cov-2 (Covid-19) dan dapat menginfeksi manusia. 

Para ilmuwan tersebut berasaldari Universitas Nasional Laos, Institut Pasteur Laos, dan Universitas Paris (Prancis). Mereka menerbitkan penelitiannya dalam jurnal Nature pada 16 Februari 2022. 

Diketahui, tiga virus baru tersebut bernama BANAL 103, BANAL 236 dan BANAL 52 yang telah terdeteksi pada kelelawar di utara Laos. 

Baca Juga: Murah Meriah! Ini Menu Diet yang Bisa Bikin Kalian Awet Muda, Nomor 3 Biasa Dimasak dengan Cara Ditumis

Para ilmuwan menyebut jika genom yang ada di kelelawar yang mirip dengan virus SARS-CoV-2 yang menyebabkan Covid-19 dan memungkinkan memasuki sel inang. 

Temuan ini akhirnya mendukung teori bahwa epidemi COVID-19 berasal dari hewan.

Para ilmuwan yang menggunakan teknik berbeda, termasuk kristalografi dan simulasi kinetika molekuler komputasi, menemukan bahwa cara ketiga virus memasuki sel mirip dengan virus SARS-CoV-2.

Baca Juga: UPDATE GEMPA !!! Jawa Barat Diguncang Gempa Dua Kali Sekaligus. Guncangan Gempa Tidak Berpotensi Tsunami

Dr Marc Eloit, kepala deteksi patogen di Institut Pasteur di Paris dan rekan penulis studi tersebut, mengatakan, jika penemuan virus ini berada di gua kelelawar.

Halaman:

Editor: R Wisnu Saputra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x