5 Jenis Keladi Ini Dinilai Paling Cantik, Punyamu Termasuk?

- 11 Desember 2020, 20:13 WIB
Ilustrasi tanaman keladi.
Ilustrasi tanaman keladi. //Pexels/Madison Inouye

PR SUMEDANG - Bentuk daunnya yang unik dan corak yang khas membuat tanaman keladi banyak diminati orang.

Meski jenisnya banyak, ada beberapa keladi yang dinilai paling cantik.

Hal ini lantaran penampilan keladi yang begitu cantik sehingga sangat cocok untuk dijadikan hiasan di rumah.

Baca Juga: Tayang Malam Ini di Trans TV, Simak Sinopsis Film Mission Impossible: Rogue Nation

Berikut ini lima jenis tanaman keladi yang paling cantik sebagaimana dilansir dari The Plants Garden.

1. Florida beauty

Sebagaimana diberitakan Portal Jember dalam artikel 5 Jenis Tanaman Keladi Paling Cantik yang Wajib Dimiliki, Warna dan Coraknya Unik! jenis tanaman keladi paling cantik yang pertama adalah florida beauty. Keladi yang satu ini memiliki bintik berwarna hijau, merah, dan kuning yang membuat daunnya tampak sangat unik.

Baca Juga: 8 Makanan Ampuh Bersihkan Usus Besar, dari Bawang Putih hingga Bayam

Tanaman keladi florida beauty bisa tumbuh tinggi hingga 60 cm sehingga cocok jika ingin ditanam di halaman rumah.

Halaman:

Editor: Linda Rahmadanti

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x