Asal Cabut Bulu Hidung Bisa Sebabkan Infeksi Otak, Yuk Simak Cara Merawat Yang Benar!

- 30 Maret 2022, 19:30 WIB
Mencabut bulu hidung bisa berbahaya bagi kesehatan, simak cara merawat bulu hidung yang benar
Mencabut bulu hidung bisa berbahaya bagi kesehatan, simak cara merawat bulu hidung yang benar /pixabay/Engin Akyurt

SUMEDANGKLIK – Bulu hidung yang memanjang atau bahkan sampai menyembul keluar sering kali membuat risih dan tidak percaya diri.

Panjangnya bulu hidung pasti sangat mengganggu penampilan, apalagi bagi perempuan yang selalu menjaga diri agar selalu tampil sempurna.

Bulu hidung sebenarnya memiliki fungsi yang sangat baik bagi tubuh, bulu-bulu tersebut tentu tidak tumbuh tanpa alasan.

Salah satu tugas besar dari bulu hidung adalah menyaring benda asing yang hendak masuk kedalam rongga hidung.

Baca Juga: Ciri-ciri Wanita yang Banyak Rejeki Menurut Primbon Jawa: No 8 Harus Dicek Secara Langsung, Apa Itu?

Saat benda asing tersebut terlalu besar, bulu hidung akan langsung merasakannya karena sarafnya yang sangat sensitif, sehingga membuat anda seringkali bersin. Bersin merupakan mekanisme tubuh yang paling alami.

Dalam merawat bulu hidung, kebanyakan orang seringkali menggunakan metode pencabutan. Namun, tahukah anda bahwa mencabut bulu hidung dapat mengakibatkan efek yang sangat fatal?

Agar mencegah dampak negatif yang lebih lanjut, yuk simak fungsi dan cara merawat bulu hidung yang telah kami rangkum dari berbagai sumber.

Bulu halus didalam hidung biasa disebut dengan silia memiliki fungsi untuk menyaring lendir serta kotoran berbahaya agar tidak masuk ke saluran pernapasan dan menginfeksi paru-paru.

Halaman:

Editor: Verawati Azzahra

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x