Dinilai Efektif, Pemkab Sumedang Siapkan Tempat Isolasi Mandiri Pasien Covid-19 Tanpa Gejala

- 9 Januari 2021, 12:27 WIB
ILUSTRASI hotel untuk isolasi pasien Covid-19: Warga penghuni apartemen Taman Sari Skylounge di Tangerang tolak Kyriad Hotel jadi tempat isolasi mandiri pasien OTG.
ILUSTRASI hotel untuk isolasi pasien Covid-19: Warga penghuni apartemen Taman Sari Skylounge di Tangerang tolak Kyriad Hotel jadi tempat isolasi mandiri pasien OTG. /Pixabay/StockSnap/

Pasien OTG yang melakukan isoman di rumah tanpa mematuhi aturan yang telah ditetapkan menjadi kekhawatiran Pemkab Sumedang terkait hadirnya klaster baru Covid-19 di masyarakat.

“Kami khawatir bertambahnya (kasus positif Covid-19) ini karena klaster isoman di komunitas masyarakat,” tutur Dony Ahmad Munir menjelaskan.

Baca Juga: Vaksinasi Covid-19 Segera Digelar, 38 Faskes dan Vaksinator di Kabupaten Sumedang Siap Melayani

Dengan demikian, pihaknya memutuskan bagi pasien Covid-19 tanpa gejala akan melakukan isolasi mandiri di tempat yang sudah disiapkan oleh Pemkab Sumedang.

Tujuannya untuk memutus mata rantai Covid-19 di Kabupaten Sumedang, sehingga pandemi ini segera berakhir.***

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: sumedangkab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah