Didukung Sarana Prasana Luar Biasa, Petanque Kabupaten Bandung Yakin Berprestasi di Porprov 2026

- 1 Juni 2023, 17:46 WIB
Didukung Sarana Prasana Luar Biasa, Petanque Kabupaten Bandung Yakin Berprestasi di Porprov 2026
Didukung Sarana Prasana Luar Biasa, Petanque Kabupaten Bandung Yakin Berprestasi di Porprov 2026 /Adywira/

Venue Latihan Petanque di Kawasan Wisata Pesona Nirwana Soreang
Venue Latihan Petanque di Kawasan Wisata Pesona Nirwana Soreang

Sementara itu, Ketua KONI Kabupaten Bandung, Yana Suryana mengatakan, adanya kepedulian dari tokoh masyarakat terhadap perkembangan olah raga di Kabupaten Bandung ini sangat luar bisa. Tentunya ini harus bisa menjadikan olahraga petanque berprestasi pada perhelatan Porpov Jabar 2026.

“Ini baru satu tokoh, Ibu Tite Puspita Ito Sumardi, mantan Bareskrim dan mantan duta besar Indonesia di Myanmar yang ikut terlibat dalam pembinaan olah raga di Kabupaten Bandung, kedepannya kita akan berusaha melobi ataupun mendekati tokoh-tokoh lainnya yang ada di Kabupaten Bandung untuk sama-sama terlibat dalam membesarkan nama Kabupaten Bandung dalam bidang olah raga,” kata Yana Suryana.

Sedangkan Sekretaris Umum KONI Kabupaten Bandung, Edy Gaswanto mengatakan, dengan kegiatan monitoring dan evaluasi ini, KONI bermaksud untuk merubah format penggunaan anggaran yang didapat dari dana hibah APBD Kabupaten Bandung.

Baca Juga: Dispora Kota Bandung Didampingi NPCI Kota Bandung Berikan Uang Saku 300 Dollar Kepada Atlet ASEAN Para Games

“Jika sebelumnya kebijakan anggaran mungkin copy paste tiap tahunnya, dengan hasil monev ini kita mengetahui potensi dan masalah yang dihadapi setiap cabor. Sehingga kedepan, kebijakan anggaran itu disesuaikan untuk menyelesaikan masalah dan meningkatkan, mengembangkan potensi yang ada di setiap cabor,” ungkap Edy Gaswanto.***

Halaman:

Editor: Achmad Wirahadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x