Masuki Hari Ketiga, BMKG Ungkap Cuaca Hari Ini Mendukung Proses Pencarian Korban Siriwijaya SJ 182

- 11 Januari 2021, 10:26 WIB
Siap Bertugas, Pagi ini Tim Penyelam Gabungan Kerahkan 50 Anggota Cari Korban Sriwijaya Air SJ-182!
Siap Bertugas, Pagi ini Tim Penyelam Gabungan Kerahkan 50 Anggota Cari Korban Sriwijaya Air SJ-182! /PMJnews/fajar

“Sekali lagi, intinya kondisi cuaca cukup mendukung pencarian korban SJ-182,” ujarnya.

Sebagaimana diberitakan sebelumnya, Pesawat Sriwijaya Air bernomor register PK-CLC SJ-182 rute Jakarta-Pontianak yang hilang kontak pada Sabtu, 9 Januari 2021 pukul 14.40 WIB dan diperkirakan jatuh di perairan Kepulauan Seribu antara Pulau Lancang dan Pulau Laki.

Baca Juga: Bocoran Cerita Ikatan Cinta Episode 11 Januari 2021: Andin Menjadi Dosen dan Nino Curigai Elsa

Pesawat Boeing 737-500 yang lepas landas di Bandara Soekarno-Hatta di Tangerang, Banten, pada Sabtu, 9 Januari 2021 pukul 14.36 WIB itu telah membawa penumpang yang berjumlah 50 orang termasuk 7 anak dan 3 bayi, serta kru pesawat sebanyak 12 orang.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah