Rp15 Juta hingga Rp7,5 Juta, Ini Daftar 10 Tanaman Hias Caladium atau Keladi Termahal di Indonesia

- 29 Desember 2020, 06:30 WIB
Caladium
Caladium /Pixabay

PR SUMEDANG - Tanaman merupakan tumbuhan hidup yang bisa dijadikan hiasan di pekarangan rumah Anda.

Selain menambah keindahan, mengoleksi tanaman hias juga bisa menjadi penghilang stres di kala aktivitas menekan.

Namun, siapa sangka, tanaman hias ternyata punya harga yang fantastis dan bikin semaput.

Baca Juga: LINK LIVE STREAMING Big Match: Everton vs Manchester City, Perebutan Tiga Poin yang Krusial

Diberitakan portalprobolinggo.pikiran-rakyat.com dalam artikel Fantastis, Inilah Deretan 10 Tanaman Hias Caladium atau Keladi Termahal di Indonesia, berikut 10 Caladium termahal di Indonesia.

1. Caladium Red

Caladium atau Keladi yang memiliki warna daun merah pekat ini dibanderol sekira Rp15.500.000

2. Caladium DWi Warna

Caladium atau Keladi ini memiliki ciri khas daunnya didominasi warna merah dan disampingnya terdapat warna putih kekuningan. Caladium ini dibanderol sekira Rp9.500.000.

Baca Juga: Fantastis! Hanya dalam Waktu 3 Hari Lagu Jimin BTS 'Christmas Love' Capai 10 Juta Views

Halaman:

Editor: Ayunda Lintang Pratiwi

Sumber: Portal Probolinggo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah