Inflasi April 2024 di Jawa Barat Terkendali Capai 3,07 Persen

- 3 Mei 2024, 13:37 WIB
Bahan makanan menjadi salah satu faktor penentu inflasi
Bahan makanan menjadi salah satu faktor penentu inflasi /B. Hartati

Dilihat dari transaksi perdagangan Nonmigas dengan 13 negara mitra dagang utama, pada periode Maret 2024, Jabar mengalami defisit neraca perdagangan dengan China dan Taiwan senilai 56,55 juta dollar AS, menurun dibanding bulan sebelumnya defisit hingga sebesar 131,59 juta dollar AS.

Sementara itu, perdagangan Nonmigas dengan negara utama lainnya menunjukkan surplus. Berdasarkan pencatatan BPS Jabar, surplus neraca perdagangan terbesar yaitu dengan Amerika Serikat mencapai 505,92 juta dollar AS.***

Halaman:

Editor: B. Hartati

Sumber: Humas Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah