Blackpink Dinilai Bahayakan Bayi Panda, Pemerintah China Langsung Bertindak

- 6 November 2020, 14:35 WIB
BLACKPINK
BLACKPINK /@blackpinkofficial/Instagram

PR SUMEDANG - Idol group asal Korea Selatan, Blackpink dikabarkan mendapat teguran dari netizen China. Pasalnya berkaitan dengan sebuah video yang diposting oleh pihak Blackpink.

Sebuah video yang diunggah pada 5 November 2020 kemarin, tampak menunjukan aktivitas member Blackpink.

Dilansir melalui akun Youtube official Blackpink, video yang telah ditonton hingga 2,7 juta viewers tersebut menampilkan kegiatan keempat member Blackpink di sebuah kebun binatang di Korea Selatan.

Baca Juga: Rayakan 15 Tahun Bersama, Super Junior Comeback dengan Lagu The Melody

Video yang berjudul '24/365 with Blackpink, Last Episode Preview' tampak Lisa, Jennie, Jisoo, dan Rose melihat dan merawat hewan panda pada kebun binatang Everland's Panda World.

Member Blackpink tampak senang dan terkesima melihat kelucuan panda-panda. Bahkan, mereka juga sempat menggendong bayi-bayi panda yang menggemaskan.

Akan tetapi, video yang diunggah sejak kemarin itu mengundang reaksi kemarahan dari warganet di negara China.

Baca Juga: Dibintangi Lee Dong Wook, 3 Alasan Kamu Wajib Nonton Drakor Tale of The Nine-Tailed

Warganet China menilai aksi member Blackpink yang ditampilkan dalam video yang berdurasi sekitar satu menit itu akan membahayakan bayi-bayi panda.

Halaman:

Editor: Linda Rahmadanti

Sumber: Koreaboo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah