Es Teler, Menu Takjil Praktis dan Kekinian Sangat Cocok Dinikmati Saat Berbuka Puasa

- 16 April 2022, 17:30 WIB
Es Teler, menu takjil praktis dan mudah sangat cocok dinikmati saat berbuka puasa./tangkapan layar Instagram/@1001kulinerlezat
Es Teler, menu takjil praktis dan mudah sangat cocok dinikmati saat berbuka puasa./tangkapan layar Instagram/@1001kulinerlezat /

SUMEDANGKLIK – Menghidangkan menu takjil berbuka puasa, tentu menjadi salah satu rutinitas sehari-hari selama Ramadhan.

Bahkan setiap harinya, menu-menu takjil berbuka puasa yang dihidangkan tentu diusahakan berbeda dibandingkan dengan hari-hari sebelumnya.

Umumnya di bulan puasa ini, banyak penjual dadakan di pinggir jalan yang menjajakan hidangan takjil. Mulai dari es kelapa, es pisang ijo, sup buah, kopyor, es oyen tersaji lengkap bagi orang-orang yang mencari hidangan berbuka puasa.

Baca Juga: Inilah Tradisi Unik Selama Ramadhan di Belahan Penjuru Dunia Selain di Indonesia

Memang setelah seharian menahan haus dan kering di tenggorokan, menjadikan takjil seperti es yang segar dan manis paling cocok untuk disantap pertama kali berbuka.

Bahkan sajian ini selalu ditunggu-tunggu dan dinantikan saat momen buka puasa Ramadhan. Selain segar, menu Ramadhan tersebut juga menyehatkan.

Dalam masa saat ini, ibu-ibu kerap memilih menu takjil berbuka puasa yang praktis, sederhana, mudah dibuat, namun terkesan mewah dan kekinian.

Baca Juga: Sepanjang Jalan Utama, Dibangun 11 Posko Mudik Lebaran, Ini Penjelasan Wakil Bupati  Sumedang

Untuk menambah variasi menu takjil berbuka puasa, berikut ini ada pilihan menu takjil kekinian, yaitu Es Teler, si minuman legendaris dan sudah dikenal hingga lintas generasi.

Halaman:

Editor: Ecep Sukirman

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x