8 Film Korea Ini Tak Akan Beredar Kembali di Netflix April 2022 Mendatang

- 3 April 2022, 12:00 WIB
Ini 8 film Korea yang tidak akan diputar kembali di platform streaming film Netflix setelah April 2022 ini berakhir.
Ini 8 film Korea yang tidak akan diputar kembali di platform streaming film Netflix setelah April 2022 ini berakhir. //Netflix/KBIZoom/

Baca Juga: Resep Sambal Bawang Praktis dan Nikmat Ini Bisa Anda Coba untuk Stok Makanan di Bulan Ramadhan

Digadang-gadang, film 'Extreme Jobs' telah menjadi perwakilan dari genre film komedi karena berhasil melampaui 10 juta penjualan tiket.

The Negotiation

Dengan berita pernikahan Hyun Bin dan Son Ye Jin yang baru-baru ini menjadi berita hangat, karya-karya di mana pasangan itu tampil bersama juga kembali menarik perhatian.

Dirilis pada tahun 2018, film 'The Negotiation' yang dibintangi Hyun Bin dan Son Ye Jin sebagai karakter utama juga akan dihapus dari Netflix pada 27 April 2022 mendatang.

Baca Juga: Amalkan Segera! Ini Waktu Terbaik Makan Sahur Seperti yang Biasa Dilakukan Nabi Muhammad SAW

Kisah film 'The Negotiation' menceritakan konfrontasi antara Min Tae Gu (Hyun Bin) yang berperan sebagai seorang penjahat internasional terkenal.

Sedangkan Ha Chae Yoon (Son Ye Jin) merupakan seorang negosiator krisis yang kompeten.

Selain ceritanya yang menarik, film 'The Negotiation' juga telah menerima ulasan positif untuk visual luar biasa dari pasangan fenomenal Hyun Bin dan Son Ye Jin.

The Spy Gone North

Halaman:

Editor: Panji Eko Laksmanto

Sumber: KBIZoom


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah