Jangan Abaikan Ini, Begini Cara Agar Baterai Ponsel Awet dan Tahan Lama

- 12 Mei 2022, 13:05 WIB
Ilustrasi ponsel, inilah cara agar baterai ponsel lebih awet dan tahan lama.
Ilustrasi ponsel, inilah cara agar baterai ponsel lebih awet dan tahan lama. /Tangkapan layar/Instagram @thenovasetupz

SUMEDANGKLIK – Memiliki ponsel yang memiliki kualitas baterai tahan lama, memang menjadi salah satu incaran pengguna gawai saat ini.

Tentunya Anda tidak ingin saat ingin mengabadikan momen spesial atau dalam situasi tertentu namun ponsel Anda kehabisan baterai dan akhirnya tidak bisa digunakan.

Bahkan, orang-orang akan merasa kesal ketika ponsel yang digunakannya seringkali mengalami habis baterai, karena baterai ponsel miliknya tidak awet dan bertahan hanya sebentar.

Baca Juga: Ketahuilah, Ini Beberapa Tips Cara Membedakan Berita Asli dan Hoax di Medsos

Ketika mengalami situasi tersebut biasanya pengguna ponsel akan merasa tertolong jika membawa power bank ataupun charger manual.

Akan tetapi, terkadang pengguna ponsel lupa membawa power bank tersebut ketika berada di luar rumah.

Untuk itu, banyak orang yang rela merogoh kocek dalam agar memperoleh ponsel yang kualitas baterainya bisa diandalkan.

Dilansir dari laman Android Authority, bahwa salah satu hal yang membuat baterai ponsel tidak tahan lama ialah adanya sejumlah aplikasi dan game yang membutuhkan kapasitas memori di ponsel cukup besar serta membuat daya baterai tidak bertahan lama.

Baca Juga: Bikin Penasaran, Apa Maksud dari Angka 404 yang Sering Ditemukan saat Menggunakan Internet?

Halaman:

Editor: Ecep Sukirman

Sumber: Android Authority


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x