Ritase Pembuangan Sampah ke TPA Sarimukti Bertambah

- 17 September 2023, 17:39 WIB
TPS di Kota Bandung yang Dipenuhi Sampah
TPS di Kota Bandung yang Dipenuhi Sampah /

SUMEDANG BAGUS -- Mulai padamnya api di TPA Sarimukti dan sudah beroperasinya lahan darurat, membuat ritase pengiriman sampaj ke TPA Sarimukti semakin neningkat.

Salah satunya dari Kota Bandung. Pada Sabtu 16 September 2023, ritase pembuangan sampah Kota Bandung telah mencapai 185 dari 241 ritase normal.

Baca Juga: Inpres Jalan Daerah di Jabar Ditargetkan Selesai Desember 2023

"Alhamdulillah kita sudah bisa 185 ritase, jadi ada kemajuan dari awalnya 89, 95, 120 ritase kemudian pernah di 165, 175 181 sekarang sudah 185 ritase. Harus optimal karena biasanya sebanyak 241 ritase," ujar Pelaksana Harian Wali Kota Bandung, Ema Sumarna di Balai Kota Bandung, Minggu 17 September 2023

Berdasarkan kesepakatan dengan Pempriv Jabar, Pemkot Bandung mendapat kuota 4.000 ritase pengiriman sampah ke TPA Sarimukti pada 12-26 September 2023.

Upaya Lain Untuk Atasi Sampah di Kota Bandung

Tak hanya membuang sampah ke TPA Sarimukti, Pemerintah Kota Bandung juga melakukan upaya lain untuk mengatasi penumpukan sampah. Upaya-upaya tersebut diantaranya:

1. Persiapan Tempat Penyimpanan Sampah Sementara di kawasan GBLA

Saat ini, proses penyiapan lahan      seluas total 2 hektar di kawasan GBLA masih terus dilakukan. Salah satunya yaitu pengerasan akses jalan masuk ke kawasan ini.

Halaman:

Editor: B. Hartati

Sumber: Humas Kota Bandung


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah